
Healthier, happier, and brighter
Sakit itu mahal. Jadi, siapkan duitmu sebelum sakitmu!
Portofolio Content Writer
Menulis adalah seni mengukir cerita penuh warna di atas kertas. Yuk, intip portofolio tulisan saya di sini
Perbedaan Puasa Saat Hamil Muda Janin Tunggal Vs Kembar, Beda Maksimal!
Kamu pernah menjalankan puasa saat hamil muda gak, Brightees? Pastinya lebih happy karena bisa beribadah ditemani sang buah hati, kan? Serunya lagi, momen puasa saat hamil muda bisa
Tetap Berpuasa Meski Lupa Minum Obat, Bahaya Gak Sih?
Brightees, pernahkah kamu lupa minum obat rutin padahal harus tetap berpuasa Ramadan? Terlebih buat kamu yang memang sangat bergantung pada obat dan gak boleh skip minum setiap harinya.
Berpuasa Saat Hamil Kembar Trimester Pertama, Mungkinkah?
Hai, Brightees! Memasuki pekan keempat Ramadan, semoga puasa yang kamu jalankan selalu lancar ya. Terlebih buat kamu yang sedang hamil dan menjalankan puasa, pasti menantang banget, kan? I
Ruam dan Trombositemia Esensial, Pasangan Romantis Bak Romeo dan Juliet
Siapa nih, yang udah bosen bacain artikel tentang trombositemia esensial di blog saya? Eits, jangan bosen, donk! Sebab, saya sedang berusaha meningkatkan awareness tentang penyakit kelainan darah langka
Tips Mengelola Kelelahan Akibat Trombositemia Esensial, Hidup Lebih Berkualitas!
Tahukah kamu bahwa kelelahan merupakan bagian dari trombositemia esensial dan pengobatannya? Berdasarkan survey dari Mayo Clinic terhadap seribu pengidap trombositemia esensial, lebih dari 80% di antaranya merasakan kelelahan.
Pengidap Trombositemia Esensial Merasa Kelelahan? Kamu Tak Sendiri!
Apakah kamu mengidap trombositemia esensial dan kerap merasa kelelahan? Ternyata kamu tak sendiri! Mayo Clinic pada 2005 mengadakan survey terhadap seribu responden yang mengidap penyakit kelainan darah, termasuk